Aku tidak dapat melihat dengan jelas apa yang ada di epanku
Aku sedang menahan isak tangis dalam sunyi
Ibu dimana?
Aku takut,semuanya hitam, gelap dan aku sendirian
Ibu dimana?
Berkali-kali langkahku tersandung sesuatu karena gelap
Badanku tergores luka karena jatuh
Aku buta arah dalm hitam
Ibu dimana?
Bantu aku untuk berdiri tegak kembali
Bersama merawat lukaku
Tuntun aku dalam cahaya ibu
Ibu dimana?
Datang dan peluk aku
Tidak ada komentar:
Posting Komentar